Konsep Pendidikan Islam Menurut Syekh Az-Zarnuji Dalam Kitab Ta’lim Muta’allim

Muhammmad, Aznil and Rusli Halil, Nasution and Ruslan, Ruslan (2023) Konsep Pendidikan Islam Menurut Syekh Az-Zarnuji Dalam Kitab Ta’lim Muta’allim. Nizam Sri Deli: Jurnal Penelitian dan Ilmu-ilmu Keislaman, 15 (2). pp. 63-69. ISSN 2407-2044

[thumbnail of 3) Jurnal Aznil.pdf] Text
3) Jurnal Aznil.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (370kB) | Request a copy
Official URL: https://staittd.ac.id/

Abstract

Jenis penelitian ini adalah Penelitian ini termasuk jenis penelitian pustaka (library research), yakni penelitian yang obyek kajiannya menggunakan data pustaka berupa buku-buku sebagai sumber datanya.. Hasil penelitian di ketahui tujuan pendidikan menurut Az-Zarnuji memberikan tekanan yang kuat terhadap akhlak dibanding intelektual. Tujuan pendidikan menurut Az-Zarnuji ditujukan untuk mencari ridha Allah, memperoleh kebahagiaan di akhirat, memerangi kebodohan pada diri sendiri dan orang lain, mengem-bangkan dan melestarikan ajaran Islam, serta mensyukuri nikmat Allah. Konsep Ilmu dan Keutamaannya dalam kitab Ta’lim Muta’alim Kata ilmu berasal dari bahasa Arab “ilm yang berarti pengetahuan, merupakan lawan kata jahl yang berarti ketidaktahuan atau kebodohan, syarat menuntut ilmu dalm kitab Ta’lim Mu-ta’alim dibagi menjadi enam yaitu cerdas, rasa ingin tahu yang tinggi, sabar, mempunyai biaya, adanya pe-tunjuk dari seseorang guru dan dalam waktu yang lama.
Pemikiran pendidikan Az-Zarnuji ini cukup relevan untuk di implementasikan di masakini, yaitu mengembangkan hubungan guru dan murid yang bersifat akrab dan berwibawa. Secara garis besar Az-Zarnuji menggaris bawahi bahwa dalam meningkatkan mutu pendidikan aspek moralitas harus diperhatikan tanpa harus mengesampingkan aspek intelektualitasnya.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Islam, Syekh Az-Zarnuji, Kitab Ta’lim Muta’allim
Subjects: E-Book > Artikel (Jurnal, Koran, Majalah)
Sekolah Tinggi Agama Islam Tebingtinggi Deli > E-Book > Artikel (Jurnal, Koran, Majalah)
Sekolah Tinggi Agama Islam Tebingtinggi Deli > Artikel (Jurnal, Koran, Majalah)
L Education > L Education (General)
Divisions: Library of Congress Subject Areas > E-Book > Artikel (Jurnal, Koran, Majalah)
E-Book > Artikel (Jurnal, Koran, Majalah)
Artikel (Jurnal, Koran, Majalah)
Library of Congress Subject Areas > E-Book
E-Book
Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mr. Muhammad Rudi Insani Purba
Date Deposited: 08 Feb 2024 07:56
Last Modified: 08 Feb 2024 07:59
URI: https://repo.staittd.ac.id/id/eprint/13

Actions (login required)

View Item
View Item